
Titipku – Kini makin banyak orang yang menyadari begitu pentingnya berinvestasi. Pasalnya dengan berinvestasi maka dapat melindungi aset dari penurunan nilai akibat inflasi. Investasi juga bisa mempersiapkan kebutuhan masa depan dengan memanfaatkan dana yang dimiliki.
Dikutip dari www.sahampemula.com, inilah 4 investasi yang menguntungkan tahun 2019.
Tanah dan Properti
Investasi masih menjadi pilihan banyak orang dan selalu mengalami kenaikan di setiap tahunnya. Bisa juga dikatakan akan selalu mengalami kenaikan selama demand masih tinggi.